sebab laptop jadi lemot dan mengatasinya

✅ Penyebab Umum Laptop atau PC Menjadi Lemot dan Cara Mengatasinya

ROFINGI.com — Apakah kamu akan merasa kesal jika sedang mengerjakan sesuatu tiba tiba lemot? Jika kamu tidak tahu penyebabnya. Berikut ini penyebab PC kamu lemot atau sedang tidak baik-baik saja.

Baca Juga:

Paling Dicari! Aplikasi Penghemat Kuota

1. Terlalu Banyak Aplikasi Yang di Install

Banyak aplikasi yang terpasang di PC kamu dapat membuat perangkat jadi lemot. Karena PC akan menjalankan semua Aplikasi itu dan akan menjadi lemot.

Caranya uninstal aplikasi yang dibutuhkan di control panel. Sebaiknya kamu menginstal aplikasi yang sering digunakan saja.

2. Virus

Terlalu banyak virus dapat membuat lemot. Karena virus itu dapat membebani memori di laptop kamu sehingga akan menjadi lemot. Sebaiknya kamu instal antivirus supaya PC kamu tidak lemot lagi.

Baca juga:  ✅ Keuntungan Asuransi Jiwa untuk Lansia: Menjaga Kesejahteraan Finansial di Usia Lanjut

Baca Juga:

Penyebab Baterai Laptop Cepat Rusak

3. Hard Drive Terfragmentasi Atau Rusak

Penyebab utama HardDrive rusak karena kesalahan saat Shutdown laptop kamu. Banyak dari kita tidak mengetahui fakta ini dan bertanya tanya apa yang salah saat meng-shut down laptop kita. Tetapi sebagian besar terjadi karena switching yang tiba tiba dari power supply.

4. Komputer Atau Prosesor Overheating

Prosesor adalah salah satu yang paling energi-intensif dan secara umum hottestcomponents. Arus terus menerus Melewati sirkuit dari CPU akan menimbulkan panas (suhu CPU tergantung pada model dan penggunaannya.

Kisaran suhu yang optimal antara 70-90 derajat celcius di prosesor yang modern. Sebaiknya kamu menggunakan kipas supaya suhu PC kamu tetap normal.

Baca juga:  ✅ Mengungkap Fakta: Apakah Menggunakan TikTok Menghabiskan Banyak Kuota Internet?

Baca Juga:

5 Fitur Terbaru WhatsApp, Wajib Tau!

5. Terlalu Banyak Program Latar Belakang

Menghapus atau menonaktifkan program startup secara otomatis setiap kali boot. Jika kamu memiliki program antivirus, sebaiknya kamu mengaturnya untuk tidak tetap berjalan di latar belakang

6. PC Yang Sudah Lama

Jika kamu sudah mempunyai PC itu lebih dari 5 tahun bisa jadi itu alasan PC kamu lemot. Jadi jika kamu sudah memilikinya lebih dari 5 tahun saya menyarankan untuk menggantinya.

7. Rusaknya Hardware

Jika PC kamu tetap lemot padahal berbagai cara sudah dilakukan bisa jadi hardware kamu rusak. Bisa jadi rusaknya hard drive, CPU, RAM. Dalam hal ini hal yang efektif adalah kamu membeli PC yang baru.

Baca juga:  ✅ Koleksi Terbaru: Daftar Ringtone WA Unik dan Lucu yang Akan Membuat Tersenyum

Baca Juga:

Kamera Tembus Pandang? Kok Bisa

Itulah penyebab PC kamu lemot. kamu dapat mengikuti cara cara supaya Laptop/ PC tidak lemot lagi. Semoga bermanfaat.